Sabtu, 31 Maret 2012

Cara Membuat Daftar isi Otomatis di Blogspot

     Untuk mempermudah pengunjung blog kita mencari artikel yang dicarinya, maka perlu lah bagi kita untuk memasang daftar isi pada blog.
     Dan daftar isi yang dimaksud, yaitu daftar isi otomatis / setiap ada artikel terbaru dari kita akan secara otomatis tersimpan dalam daftar isi otomatis tersebut.
     Adapun untuk pembuatan'nya berikut langkah-langkahnya :
  1. Login ke blogger.
  2. Buat Entri Baru.
  3. Dan masukkan kode di bawah ini.
 <link href="http://abu-farhan.com/script/acctoc/acc-toc.css" media="screen" rel="stylesheet" type="text/css"></link>
<script src="http://abu-farhan.com/script/acctoc/daftarisiv2-pack.js">
</script>
<script src="http://terbesit.blogspot.com/feeds/posts/summary?max-results=1000&amp;alt=json-in-script&amp;callback=loadtoc">
</script>
<script type="text/javascript">
var accToc=true;
</script>
<script src="http://abu-farhan.com/script/acctoc/accordion-pack.js" type="text/javascript">
</script>

       4. Klik Terbitkan Entri
       5. Selesai

Keterangan :
  • Silahkan ganti link yang berwarna merah dengan alamat blog anda.

0 komentar:

Posting Komentar

◄ Newer Post Older Post ►
 

Copyright 2011 terbesit untuk berbagi is proudly powered by blogger.com | Design by Tutorial Blogspot Published by Template Blogger